Catatan Tumbuh Kembang Balita

Sebenarnya sejak Ken lahir dulu, pengin nulis perkembangan tiap bulannya. Akan tetapi ternyata itu semua cuma keinginan. Hingga kini umurnya 9 bulan, belum ada sama sekali catatannya hahaha. Sekarang ini mau nulis momen-momen ketika dia mencapai kemajuan tumbuh kembang. Buat pengingat, karena aku suka senyum-senyum kalau inget dia waktu baru bisa gini gitu. Inilah urutannya:
  1. 30 April 2013, 03.50 a.m - Tangisannya menggema di ruang persalinan
  2. 6 Mei 2013 - puput puser
  3. 20 Mei 2013 - tidurnya miring
  4. 2 bulan - bisa tertawa ketika dibecandain
  5. 4 bulan- bisa memegang benda-benda, masukin mulut
  6. 22 Agustus 2013 - bisa tengkurap sendiri
  7. 6 Oktober 2013 - muncul gigi tahap pertama (2 gigi bawah)
  8. November 2013 - muncul gigi tahap kedua (2 gigi atas)
  9. 27 Desember 2013- bisa ngangkat tubuh posisi merangkak
  10. 28 Januari 2013 - muncul gigi tahap ketiga (2 gigi atas)
  11. 29 Januari 2014 - bisa duduk sendiri dari posisi tengkurap
  12. 3 Februari 2014- bisa menggeser badan ke depan dengan posisi tengkurap 
  13. 26 Februari 2014 - bisa merangkak
  14. 11 Maret 2014 -bisa berdiri manjat
  15. 29 Maret 2014 - muncul gigi tahap ke empat (1 gigi bawah kiri) 
  16. Awal April 2014 - muncul gigi ke 8
  17. 16 April 2014 - berjalan merambat pelan 
  18. 20 Juni 2014 - Bisa berjalan
  19. Awal Juli 2014 - Bisa bilang "Bapak"
  20.  16 September - muncul gigi ke 9 (1 gigi bawah kiri)
  21. Mei 2015 - bisa melompat dengan dua kaki diangkat.
  22. 6 Mei 2015 - bisa menuntun sepeda
  23. 28 Juli 2015 - muncul gigi ke 17 dan 18
  24. 27 Oktober 2015 - muncul gigi ke 19 ( geraham atas kiri)
  25. 6 November 2015 - gigi ke 20 nyampe juga akhirnya. Geraham atas kanan.
  26.  April 2016 - pakai celana sendiri
  27. April 2017 - pakai kaos sendiri
Note: - Jatuh pertama kali dari tempat tidur usia 2 bulan
          - Gigi tumbuh selalu diawali bagian kiri (ex: 2 gigi bawah, yang muncul pertama gigi bawah sebelah kiri.
- Naik motor Solo-Ngawi pertama kali 15 Desember 2013 (istirahat 2x)
- Bisa minum pakai sedotan 11 Maret 2014

Comments

Popular posts from this blog

Tembang Dolanan Jawa

Kolam Renang Taji, Magetan

Dokter THT di Karanganyar